Evaluasi Data Indeks Kepuasan Masyarakat DPMPTSP Kota Serang
Evaluasi Data Indeks Kepuasan Masyarakat  DPMPTSP Kota Serang

Pada hari ini kamis, 14 juli 2022 dilaksanakan evaluasi penyelenggaraan perijinan berbasis risiko yang dipimpin oleh kepala bidang data dan informasi,  Bapak Mukhriji S.Sos., M.Si  yang memberikan penjelasan awal tentang data Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) dinas penanaman modal pelayanan terpadu satu pintu (DPMPTSP) Kota Serang.

Rapat evaluasi ini bertujuan untuk melakukan perbaikan dan merespon masukan dari masyarakat dari hasil kegiatan organisasi dna pelayanan yang dilakukan oleh kantor. Diharapakan dengan adanya evaluasi ini pergerakan MPP yang dicanangkan oleh Walikota Serang bisa terwujud dan kemudahan akses perijinan menjadi semakin efektif dan efisien.(dl/r).



Tulis Komentar

(Tidak ditampilkan dikomentar)